anak-anak kecil usia sekolah tidak selamanya memiliki kemampuan extra cepat untuk membaca. ada beberapa alasan untuk ketidakmampuan membaca ini, ada yang memang karena kurang atau memang memiliki keterbatasan, atau bahkan trauma. kalau ada yang menjadi guru..janganlah dibentak-bentak anak anak ini..mereka mungkin juga tidak paham mengapa sulit sekali untuk sekedar membaca. disini, kita hanya akan membahas salah satu alasan saja, yaitu disleksia
disleksia sangat menyebalkan bagi sebagian orang. Eisntain saja disleksia, jadi artinya disleksia bukanlah akhir dari dunia. pertama, pendekatan dari guru janganlah langsung frontal, jika mendapati si anak kesulitan membaca akibat disleksia (berdasarkan dari gejalanya maka memang anak perlu dibiasakan membaca. karena tidak terbiasa dengan anak kecil, saya juga tidak tau cara memahamkan anak untuk membaca dan menulis yang benar...saat mereka bingung membedakan huruf, mungkin si anak harus dibiasakan. tapi tentu saja ini membutuhkan keahlian khusus...
beberapa gejala anak disleksia adalah diambil dari http://www.alodokter.com/disleksia:
sulit memproses dan memahami apa yang didengarnya
lambat mempelajari nama dan bunyi abjad
sering salah atau terlalu pelan membaca
sulit mengeja b dan d-sekaligus membedakan keduanya
sulit mengingat urutan abjad
lamban dalam menulis (misal: saat didekte dan menyalin)
kepekaan membedakan fonem (bunyi) yang rendah
tapi itu tergantung pada tingkat keseriusan penderita. tetapi jangan khawatir, semakin dewasa biasanya semakin membaik, anak-anak ini hidup normal seperti biasa...hanya sedikit kesulitan dalam membaca. jika ringan, mereka akan dapat dengan mudah mengikuti pelajaran saat dewasa....dan mereka sangat sehat dan mampu hidup dengan sangat normal...orang tua tidak perlu khawatir....
mereka juga bekerja dengan sangat baik, saat dewasa mereka juga memiliki kreativitas di atas rata-rata, Tuhan Maha Adil....
Comments
Post a Comment